Lazada Indonesia

Ukir Tunggak Dan Gembol Jati

Sabtu, 02 November 2013

Tanaman kayu jati yang terhampar luas di wilayah Blora juga menjadi salah satu kunci, berkembangnya kerajinan yang memanfaatkan akar tunggak pohon kayu jati di berbagai wilayah, khususnya di Kecamatan Jepon dan beberapa kecamatan lainnya.

Akar tunggak jati yang dianggap oleh Perum Perhutani tidak berguna, ternyata memilki nilai ekonomis yang cukup tinggi, setelah menerima sentuhan kreatif para pengrajin.

Kreatifitas para pengrajin, bisa menyulap akar tunggak jati yang tidak beraturan menjadi kursi dan meja yang memiliki bentuk cukup unik dan sulit ditiru serta memiliki nilai seni yang cukup tinggi.
Bukan hanya itu, akar jati juga bisa disulap menjadi hiasan berbentuk bonsai unik, tempat duduk berbentuk jamur, bahkan peminatnya tidak hanya terbatas masyarakat di dalam negeri, melainkan sudah merambah hingga Asia, Amerika dan Eropa. Baca selengkapnya.....




Ad
Share this article on :
Lazada Indonesia
 
© Copyright 2010-2014 Khas Blora All Rights Reserved.
Template Design by Khas Blora | Modified by Gungs Bisco | Powered by BIGBASS.